Jumat, 19 Januari 2024

ANALISIS DATA | INFORMATIKA KELAS 10

ANALISIS DATA

Setelah mempelajari materi ini peserta didik mampu: 

1. Mengolah dan menganalisis sekumpulan data: mencari suatu data tertentu, memfilter data dengan kriteria tertentu, membandingkan, mengurutkan, mengelompokkan, menyimpulkan. 

2. Menjelaskan berbagai data dalam berbagai representasi (numerik, teks, gambar) dan menyimpulkan serta menginterpretasi artinya. 

3. Menjelaskan konsep keterurutan data dalam berbagai abstraksi representasi (numerik, teks, gambar). 

4. Menentukan kriteria dan mengelompokkan data berdasarkan kategori tertentu. 

5. Mengolah data sederhana dan menampilkan data sesuai dengan tujuan. 

6. Menggunakan fitur dasar aplikasi lembar kerja untuk pengolahan data dan analisis data dalam berbagai representasi. 

Untuk lebih jelasnya, silahkan simak video berikut ini berkaitan dengan materi Analisis data hingga tuntas !!